Menyambut Sr. Lucia, OSU dari Slovakia

Kunjungan Sr Lucia, OSU dari Slovakia pada tanggal 26 Juli 2023 bertujuan untuk melakukan studi literasi tentang pendidikan di Indonesia.

gallery

TK-KB

Menyambut Sr. Lucia, OSU dari Slovakia

26 July 2023

Kunjungan Sr Lucia, OSU dari Slovakia pada tanggal 26 Juli 2023 bertujuan untuk melakukan studi literasi tentang pendidikan di Indonesia.
Kesan yang hangat dan kekeluargaan sangat dirasakan di Kampus Santa Theresia.
Nilai-nilai karakter Serviam sangat terasa di KB-TK serta ungkapan kalimat Tuhan memberkati ” God Bless You” yang menjadi kekhasan dari KB-TK membuat orang yang hadir merasa nyaman dan diberkati.
Peserta didik dari KB-TK sangat antusias menampilkan Tarian Selamat Datang “Ampar-Ampar Pisang” dan kedua anak dari TK B sangat percaya diri dalam mempresentasikan kegiatan di KB-TK menggunakan Bahasa Inggris.

Event lainnya dibulan ini

Kampus Ursulin Santa Theresia selalu menyelenggarakan kegiatan dan event yang bermanfaat bagi siswa-siswi TK-KB, SD, SMP, SMA dan SMK. dibawah ini beberapa event dan kegiatan diselenggarakan

Oct16
2024

HARI PANGAN SEDUNIA

Pada hari Rabu, 16 Oktober 2024 anak-anak KB dan TK Santa Theresia ikut memperingati Hari Pangan Sedunia. “Menghargai Pangan Lokal,

Baca selengkapnya
Oct12
2024

Walking Tour kelas XI SMK Santa Theresia

Pada Sabtu, 12 Oktober 2024

Baca selengkapnya
Oct12
2024

PERSERVIAM MELAYANI PADUAN SUARA MISA KRISMA DI GEREJA ST THERESIA MENTENG

Pada Sabtu 12 Oktober 2024

Baca selengkapnya
Aug10
2024

Walking Tour kelas XII SMK Santa Theresia

Pada Sabtu, 10 Agustus 2024

Baca selengkapnya
Sep9
2024

Fieldtrip TK B “Vihara Amurva Bhumi”

Fieldtrip TK B “Vihara Amurva Bhumi” yang diadakan TK B Santa Theresia pada tanggal 9 September 2024 kemarin merupakan sebuah

Baca selengkapnya
Sep2
2024

Misa BKSN 2024

Misa Pembukaan Bulan Kitab Suci Nasional

Baca selengkapnya

© 2024 —

Santa Theresia Jakarta